Halaqah 01: Pengertian Sirah dan Pentingnya Mempelajari Sirah Nabawiyah
Sirah artinya adalah ‘jalan’. Sirah Nabawiyah adalah perjalanan hidup Nabi ﷺ. Mempelajari perjalanan hidup Nabi ﷺ adalah sangat penting bagi kehidupan seorang muslim karena beberapa hal: 1. Ini adalah diantara bentuk cinta kita kepada beliau ﷺ, karena setiap umat pasti mencintai pembesarnya dan semakin besar kecintaan mereka terhadap pembesarnya maka akan semakin banyak menyebutnya dan […]