Halaqah 21: Penjelasan Pokok Kelima Kitab Ushulussittah (Bagian 4)
Dalam sebuah hadīts Rasūlullāh shallallāhu ‘alayhi wa sallam menyebutkan dan ini dinamakan dengan hadītsul wali, didalam hadīts qudsi Allāh Subhānahu wa Ta’āla mengatakan: مَنْ عَادَى لِي وَلِيًّا فَقَدْ آذَنْتُهُ بِالْحَرْبِ “Barangsiapa yang memusuhi waliku niscaya aku akan mengumumkan peperangan kepadanya” (Hadīts riwayat Bukhāri nomor 6021/6502) Allāh Subhānahu wa Ta’āla akan menolong walinya dan barangsiapa yang […]